The Wedding Of
Ahmad & Elvira
03. 11 . 2024
We Found Love
“Pernikahan yang sukses bukanlah persatuan antara dua orang yang sempurna. Tetapi antara dua orang yang tidak sempurna yang telah mempelajari nilai pengampunan dan kasih.”
Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan memohon Rahmat & Ridho Allah SWT, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk menghadiri acara pernikahan putra-putri kami:
Ahmad
Ahmad Tri Hanuranto, S.Psi
Putra Ketiga dari
Bapak Supardi & Ibu Suparni
Elvira
Elvira Rosa Tunjung Fatma, S.M
Putri Kedua dari
Bapak Suwarso & Ibu Rusmiyati
Akad Nikah
Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Minggu
27 . 10 . 2024
Pukul 07.00 WIB
Bertempat di:
Hotel Permata Sari
Ngunduh Mantu
Insya Allah akan dilaksanakan pada:
Minggu
03. 11 . 2024
Pukul 10.00 WIB - Selesai
Bertempat di:
Rumah Mempelai Pria
Malanggaten Rt 03 Rw 02 Malanggaten
Kebakkramat Karanganyar
Love Story
Berada di lingkup kerja yang sama membuat takdir mempertemukan kami. Saat itu awal bulan Maret 2023, belum ada kesan berarti yang dirasakan oleh masing-masing pihak.
Pertemuan yang awalnya hanya sekedar membahas pekerjaan berkembang menjadi ketertarikan. Lalu pada Bulan April 2024 kami memberanikan diri memulai ‘first date.’
Karena telah menemukan kenyamanan satu sama lain, kami saling mengutarakan perasaan pada Bulan Juli 2024, kemudian selang dua hari setelahnya kedua keluarga bertemu dalam acara lamaran. Tak ingin mengulur waktu lebih lama, kami sepakat hendak melangkah ke jenjang pernikahan, hendak menghalalkan hubungan ini demi menggapai Sakinah, Mawaddah, wa Rahmah dalam rumah tangga.
Doa restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Dan jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.
Bank BRI
No. Rekening 671201018569530
a.n Ahmad Tri Hanuranto
Kirim Hadiah :
Nama Penerima : ahmad tri hanuranto
No. HP : 081216085464
Alamat : malanggaten rt 03 rw 02 malanggaten, kebakkramat, karanganyar, jawa tengah
Konfirmasi kehadiran Anda dengan mengisi form berikut
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami apabila Anda berkenan hadir dan memberikan do’a restunya untuk pernikahan kami.
Atas do’a dan restunya,
kami ucapkan terima kasih.